TENTANG KAMI
TENTANG SMK BUDI LUHURSMK Budi Luhur tahu setiap orang tua pasti ingin memilih sekolah yang terbaik untuk putra-putri mereka dan seorang anak pasti ingin masuk ke sekolah yang sesuai dengan passion dan kepribadiannya. Namun ada beberapa hal yang juga alangkah baiknya dipertimbangkan oleh sang anak dan orang tua. Hal-hal itu antara lain track record para pengajar di sekolah yang bersangkutan, alat dan fasilitas yang disediakan, konsep belajar yang ditawarkan, kesempatan magang khas SMK, lokasi belajar mengajar yang strategis, biaya pendidikan yang kompetitif, ijazah dan sertifikat yang disediakan serta kesiapan dalam wirausaha sesuai program SMK. Semua itu, adalah keunggulan SMK Budi Luhur.
Read MoreKEUNGGULAN KAMI
Keunggulan SMK Budi LuhurPENGAJAR PROFESIONAL MUDA
Tenaga pendidik murni dari industri seni dan teknologi
LOKASI STRATEGIS
Posisi sekolah strategis di perbatasan Jakarta dan Tangerang.
ALAT & FASILITAS MODERN
Sarana dan prasarana sekolah yang lengkap dan modern.
TERINTEGRASI DENGAN UNIVERSITAS
Terintegrasi dengan fasilitas Broadcasting, Radio dan Lab Media.
BIAYA PENDIDIKAN KOMPETITIF
Sistem pembelajaran yang dinamis dengan pengalaman pendidikan.
MAGANG DITEMPATKAN SEKOLAH
Praktek Kerja/Magang akan ditempatkan oleh sekolah.
JURUSAN KAMI
Jurusan smk budi luhurpembekalan praktik kerja industri kreator XI Multimedia
pembekalan praktik kerja industri kreator XI Multimedia
pembekalan praktik kerja industri kreator XI Multimedia
pembekalan praktik kerja industri kreator XI RPL
pembekalan praktik kerja industri kreator XI RPL
pembekalan praktik kerja industri kreator XI RPL
pembekalan praktik kerja industri kreator XI Broadcast TV
pembekalan praktik kerja industri kreator XI Broadcast TV
pembekalan praktik kerja industri kreator XI Broadcast TV
Blog
Berita Terbaru dari SMK Budi LuhurPENGUMUMAN KELULUSAN SMK BUDI LUHUR TAHUN PELAJARAN 2022-2023
Pengumuman kelulusan SMK Budi Luhur tahun pelajaran…